Berapa Lama Kesuburan Normal Setelah Lepas KB?

Konsultasi - Kompas
http://4skripsi.blogspot.com/
Berapa Lama Kesuburan Normal Setelah Lepas KB?
Feb 7th 2013, 03:05

TANYA:
Saya sudah menikah selama 9 tahun, usia 32 tahun, mempunyai anak dua (8 tahun dan 5 tahun). Setelah anak kedua lahir saya menggunakan KB suntik tiap 3 bulan. Rencananya mulai bulan depan saya akan berhenti KB untuk menambah momongan. Berapa lama kesuburan saya akan normal lagi dok setelah lepas KB? Mungkinkah dalam tahun ini saya bisa hamil lagi?
(Sulis, Tarakan)

JAWAB:
Ibu Sulis Yth,
Para akseptor KB suntik tiap 3 bulan biasanya tidak mendapat haid. Apalagi jangka waktu penggunaan yang cukup panjang. Diperlukan waktu 3-6 bulan untuk memperbaiki siklus haidnya. Untuk mengembalikan kesuburan, ibu dapat mengupayakan pola hidup sehat sejak sekarang. Atur makanan, olah raga dan istirahat.
Semoga segera hamil.

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions
Next Post Previous Post