Ketan Hitam Saus Santan Susu

KOMPASfemale
KOMPASfemale
Ketan Hitam Saus Santan Susu
Oct 20th 2011, 08:09

Bahan: 250 gr ketan hitam, rendam selama 1 jam 3 lembar daun pandan 1 sdt garam 100 gr gula pasir 1.000 ml air

Bahan saus: 300 ml santan dari 1 butir kelapa 200 ml susu cair 75 gr gula pasir 1 sdm maizena 1 sdt garam 2 lbr daun pandan

Cara membuat: 1. Rebus ketan hitam bersama daun pandan, garam, gula pasir, dan air. Masak sambil diaduk hingga mengental dan matang. Angkat. 2. Saus: campur semua bahan saus. Masak sambil diaduk di atas api kecil hingga mendidih dan kental. Angkat. 3. Sajikan bubur ketan hitam dalam mangkuk. 4. Siram dengan saus santan dan beri hiasan daun pandan atau buah ceri.

Resep: Mutohharoh, Ciracas, Jakarta Timur

Sumber: Majalah Sekar

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.
If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions
Next Post Previous Post