Muffin Jagung Daging Asap

KOMPASfemale
KOMPASfemale
Muffin Jagung Daging Asap
Nov 2nd 2011, 05:22

Bahan: 225 gr tepung terigu 135 gr mentega tawar 50 gr gula halus 2 btr telur 30 gr susu bubuk 1 sdt baking powder 100 gr jagung manis 200 gr daging asap, potong kotak kecil 1 sdt garam

Cara membuat: 1. Kocok mentega dan gula halus hingga halus, masukkan telur, kocok sampai lembut. 2. Masukkan jagung manis dan daging asap, aduk rata. 3. Masukkan tepung terigu, susu bubuk, baking powder, dan garam, aduk rata. 4. Tuang adonan ke dalam cetakan muffin yang telah dilapisi mangkuk kertas. Panggang dalam oven dengan suhu 170 derajat Celsius selama 30 menit atau sampai matang. Angkat dan sajikan.

Resep: Rani Uji Dapur: Klub Nova Penata Saji: Popy Fitria

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.
If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions
Next Post Previous Post