Kenapa Saya Sering Terbangun di Malam Hari?

Konsultasi - Kompas
http://4skripsi.blogspot.com/
Kenapa Saya Sering Terbangun di Malam Hari?
May 6th 2013, 06:39

TANYA :

Mohon informasi mengenai gangguan tidur yang saya alami. Sepanjang waktu, tidur saya sering mengalami mendusin (terbangun tiba-tiba). Dalam masa tidur, saya  bisa terbangun antara 2 sampai 3 kali semalam. Apakah kondisi ini dapat menganggu kesehatan saya ? Dan bagaimana cara mengatasinya? Terimakasih.

(Yendie, 58, Jakarta)

JAWAB :

Harus diketahui terlebih dahulu apa penyebab Bapak sering terbangun di malam hari. Apakah karena Bapak mendengkur? Seringkali mendengkur menjadi penyebab kita terbangun di malam hari. 

Mendengkur bisa menjadi penyebab terjadinya henti nafas waktu tidur yang akan menggangu kesehatan bila dibiarkan karena dalam waktu lama dapat menyebabkan terjadinya hipertensi, DM, penyakit jantung koroner dll akibat berkurangnya kadar oksigen (O2)  akibat henti nafas sewaktu tidur tersebut.


Dijawab oleh : dr. Lanny S. Tanudjaja

Informasi lebih lanjut hubungi : 021 – 27625500 ext. 1000 Sleep Clinic - Rs. Premier Bintaro

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions
Next Post Previous Post